Skema Kompetensi
Pemangkasan Rambut dengan Tehnik Barber
Lengkapi kompetensi kamu dengan mengikuti uji sertifikasi Skema Pemangkasan Rambut dengan Tehnik Barber
LSP COHESPA adalah lembaga Pelaksana Kegiatan Sertifikasi Profesi yang mendapat wewenang atau Lisensi dari Badan Nasional Sertifikasi Profesi. (Indonesian Professional Certification Authority).
Sertifikat COHESPA (Cosmetology, Health, Esthetic, Spa & Acupunture) ditujukan bagi Industri(Pemasok/Supplier & Alat-alat Kosmetik, Produses Kosmetik, Bahan SPA dll, Salon, Klinik & Medical Spa), Dunia Pendidikan(Kursus, Training Center / Pusat Pelatihan, Para pendidik, tutor atau trainer), Ahlid dan Profesional, Pemula yang mau bekerja dan berkarid dalam lingkup COHESPA ataupun Praktisi Kecantikan, Spa dan Akupuntur Therapist, Body Therapist, Beauty Therapist(Esthetician), Body Masseur dan Reflexologist
Sejak tahun 2007 kami telah menjadi Lembaga Sertifikasi yang dipercaya baik di ruang lingkup nasional maupun internasional. Dengan Skema Sertifikasi yang selalu mengikuti perkembangan dari kebutuhan industri.
Skema Pemangkasan Rambut dengan Tehnik Barber
Periode April 2020